Tale of the Tape: Kenshiro Teraji versus Seigo Yuri Akui

TERAJI VS AKUI RONDE AKTUAL

Rondeaktual.com – Juara WBC kelas terbang Kenshiro “The Amazing Boy” Teraji (Jepang) akan menghadapi juara WBA kelas terbang Seigo Yuri Akui (Jepang). Ini adalah partai unifikasi atau penggabungan gelar WBC dan WBA kelas terbang.

Tempat: Sumo Arena, Kokugikan, Tokyo, Jepang.

Waktu: Kamis, 13 Maret 2025.

Advertisement

Pengawas: Japan Boxing Commission.

Promotor: Akihiko Honda bersama Teiken Promotions.

Siaran: ESPN+

Advertisement

TERAJI VS AKUI DALAM BAEHUnifikasi WBC dan WBA

  • Kelas terbang, 50.802 kilogram.
  • Durasi: 12 x 3.
  • Status Teraji: Juara WBC.
  • Status Akui: Juara WBA.
  • Rekor Teraji: 24-1-0, 15 dengan KO.
  • Rekor Akui: 21-2-1, 11 dengan KO.
  • Usia Teraji: 33 tahun.
  • Usia Akui: 29 tahun.
  • Tinggi dan jangkauan Teraji: 165 sentimeter dan 168 sentimeter.
  • Tinggi dan jangkauan Akui: 163 sentimeter dan 165 sentimeter.
  • Gaya bertinju Teraji: Orthodox.
  • Gaya bertinju Akui: Orthodox.
  • Pertandingan terakhir Teraji: Menang TKO-11 melawan Cristofer Rosales (Nikaragua) di Tokyo, 13 Oktober 2024. Teraji merebut gelar kosong WBC kelas terbang.
  • Pertandingan terakhir Akui: Menang SD-12 melawan Thananchai Charunphak (Thailand) di Tokyo, 13 Oktober 2024. Akui mempertahankan gelar WBA kelas terbang. (rr, teiken promotions)