Hari Ini Pertemuan Mantan Petinju di Duren Sawit

8 KBTI COVER
Pertemuan sebelumnya di Cengkareng. Dari kita untukkita kalau bukan dari kita dari siapa lagi. (Ist)
8 KBTI COVER
Pertemuan sebelumnya di Cengkareng. Dari kita untu kita, kalau bukan dari kita dari siapa lagi. (Ist)

Rondeaktual.com – Pertemuan mantan petinju akan berlangsung di Duren Sawit, Jakarta Timur, Minggu (8/3/2020), pukul 11.00 hingga 16.00 WIB.

Tuan rumah adalah Tobias Pattiasina, mantan petinju yang pernah maju sebagai promotor di Ambon, Maluku.

8 KBTI DALAM
Mantan petinju di Jalan Pahlawan Revolusi, Jakarta Timur. Tampak mantan raja kelas ringan yunior Oki Abibakrin (kiri), Ippo Gala (pernah bertarung melawan Manny Pacquiao). Jongkok adalah Marius Maidoda, Bento Sitompul, mantan juara Indonesia Yopi Benu. (Foto: Finon Manullang),

TEMPAT PERTEMUAN
Ezy Pratama Foundation
Jalan Perkavling Kimia Farma II Blok AG 14, Kavling Nomor 2
Jakarta.

Advertisement

Pertemuan mantan petinju (KBTI) konsisten berlangsung dua bulan sekali di Jakarta dan sekitarnya.

Seperti pertemuan sebelumnya, acara utama selain makan siang bersama adalah kocok arisan, dan saling tukar pengalaman di masa lalu.

Pengurus mengingatkan agar yang sudah mendapat arisan jangan lupa membayar tunggakan. Bila alasannya tidak bisa datang akibat air di mana-mana silakan melalui transfer. (ra/finon)

Advertisement